INHILKLIK.COM, Tembilahan - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM.Wardan menghadiri pelantikan Bupati Rokan Hilir H Suyatno untuk masa bakti 2014-2016. Pelantikan yang dilaksanakan di Gedung Olahraga Rokan Hilir pada Senin (24/3)
Pelantikan Bupati Rokan Hilir (Rohil) langsung dilakukan oleh Gubernur Riau Annas Maamun dan juga mantan wakilnya sewaktu ia pernah memimpin didaerah tersebut.
Pada kesempatan tersebut kepada kalangan wartawan Bupati Inhil M Wardan mengucapkan selamatnya kepada koleganya tersebut karena sudah resmi menjabat dan memimpin Kabupaten Rokan Hilir kedepannya. (*)
Source: gagsanriau.com