Sekda Inhil Enggan Komentari Aktifitas Terminal Laksamana Indragiri
INHILKLIK.COM, TEMBILAHAN - Terminal Bandar Laksamana Indragiri hingga saat ini masih lengang. Kondisi tersebut membuat bangunan yang dibangun pada kepemimpinan Indra Muchlis Adnan ini bak bangunan tua.
Mengenai hal tersebut, Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Indragiri Hilir, Said Syarifuddin enggan berkomentar memgenai aktifitas Terminal itu.
"Itu lain lagi porsinya, nanti silahkan tanya dinas perhubungan," tutur Said belum lama ini.
Saat ini, hampir seluruh pengusaha angkutan (PO) yang ada di Negeri Hamparan Kelapa Dunia ini 'bertebaran' tak tentu arah di Kota Tembilahan dan yerus kucing-kucingan dengan petugas.
Padahal, loket–loket yang ada di terminal sudah digratiskan untuk beberapa bulan, dipasang wifi dan CCTV.
Alasan PO penumpang jauh untuk menjangkau terminal, namun pihak Dishub telah memberi kelonggaran dan tidak melarang menjemput penumpang dengan artian agennya tetap di terminal, beli tiket disana dan administrasinya disana. (hrc)
Pj Bupati Inhil H Erisman Yahya Resmikan Bangunan Fisik Mall Pelayanan Publik
INHILKLIK - Penjabat (Pj) Bupati Inhil H. Erisman Yahya dengan didampingi Kepala OPD terkait mere.
PJ Bupati Inhil kuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Bersama Kemendagri
INHILKLIK - PJ Bupati Inhil yang diwakili Asisten II Setda Inhil, Junaidy Ismail, bersama Tim Pen.
Pj Bupati Inhil Buka Sosialisasi Permendagri Nomor 8 Tahun 2023
INHILKLIK - Penjabat (Pj) Bupati Indragiri Hilir (Inhil) yang diwakili oleh Asisten I Bidang Peme.
Inhil Kembali Raih Penghargaan Kabupaten Peduli HAM Tahun 2024 ke 8 Kalinya
INHILKLIK - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir kembali meraih penghargaan “Kabupaten Peduli H.
PJ Bupati Inhil Hadiri Wisuda Ahli Madya XV STIKes Husada Gemilang
INHILKLIK - Penjabat (Pj) Bupati Indragiri Hilir (Inhil) yang diwakili oleh Kepala Dinas Pendidik.
Pemkab Inhil Apresiasi Upaya Yayasan Mitra Insani dalam Pelestarian Mangrove
INHILKLIK - Yayasan Mitra Insani mengadakan acara Diseminasi Program kepada Para Pihak dan Pemang.