Razia, Jelang Bulan Suci Ramadhan 17 Pasangan Mesum Diamankan di Inhil

INHILKLIK.COM, TEMBILAHAN - Menjelang masuknya bulan suci Ramadhan, Satuan Polisi Pamong Peraja (Satpol Pp) Kabupaten Indragiri Hilir mulai gencar melakukan Yustisi gabungan bersama TNI, Polri dan Sub Denpom serta unsur terkait lainnya. Sabtu (29/04/17) dini hari.
Yustisi yang dimulai dari pukul 00.30 WIB hingga 03.45 WIB ini berhasil mengamankan sebanyak 29 orang yang terdiri dari pasangan mesum dan tanpa identitas dari tempat hiburan malam dan wisma serta hotel.
"Kami berhasil menjaring 29 orang , dimana 12 pengunjung Kelapa Gading dan Karaoke tanpa Identitas dan 17 orang pasangan mesum baik di hotel atau wisma dan tempat kost," tutur Kasatpol PP Indragiri Hilir, TM Syaifullah kepada awak media, Sabtu (29/04/17).
Sampai saat ini, kata Syaifullah seluruh yang terjaring masih dimintai keterangan dan proses pemanggilan orang tuanya serta menandatangani pernyataan untuk tidak mengulangi.
"Kepada tempat hiburan malam yang masih buka melebihi ketentuan Pukul 24.00 WIB diberikan surat teguran dan managementnya dipanggil untuk menandatangani pernyataan," tukasnya. (src)
Polda Riau Ungkap Ribuan Transaksi Fiktif Hotel-Tiket Pesawat di Kasus Korupsi SPPD
INHILKLIK - Polda Riau bekerja sama dengan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) untuk.
Selama 2024 Polda Riau Ungkap 2.270 Kasus Narkoba, 3.341 Tersangka Ditangkap
INHILKLIK - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Riau di bawah kepemimpinan Kombes Po.
KPK Imbau Saksi Kasus Korupsi Eks Pj Walikota Pekanbaru Kooperatif, Bakal Ada Tersangka Baru?
INHILKLIK - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengimbau para pihak yang dipanggil sebagai saksi .
Hendak ke Malaysia, 26 WNA Diamankan Imigrasi Dumai
INHILKLIK - Sebanyak 26 warga negara asing (WNA) berhasil diamankan oleh pihak Imigrasi Dumai. Me.
Polda Riau Sita Lahan dan 11 Unit Homestay di Harau Sumbar Terkait SPPD Fiktif
INHILKLIK - Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Riau menyita lahan .
Polisi Tangkap Empat Terduga Pelaku Bentrok dan Perusakan di Car Wash Pekanbaru
INHILKLIK - Aparat kepolisian menangkap empat orang pelaku bentrok dua organisasi kemasyarakatan .