Video Jelajah Ekowisata Solop 2017, Kolaborasi Olahraga dan Wisata yang Memukau
INHILKLIK.COM, TEMBILAHAN - Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata (Disporabudpar) bersama Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) sukses mengkaloborasikan antara wisata dan olahraga.
Perpaduan tersebut diwujudkan dalam bentuk sebuah Even yang diberi nama Jelajah Ekowisata Solop (JES) 2017.
Dielpas secara resmi oleh Bupati Inhil, HM Wardan, Minggu (14/05/2017), JES 2017 sukses digelar dengan diikuti kurang lebih 300 peserta dari berbagai daerah beberapa Kabupaten yang ada di Provinsi Riau dan dari luar Riau seperti dari Jogjakarta dan Semarang.
Kurang lebih 52 kilo meter jarak yang akan ditempuh oleh para pesepeda dengan melintasi empat Kecamatan, yaitu Kecamatan Tembilahan (Kelurahan Tembilahan Kota, Tembilahan Hilir), Kecamatan Batang Tuaka (Desa Sei Luar, Desa Sei Dusun, Kelurahan Sungai Piring, Desa Gemilang), Kecamatan Gaung Anak Serka (Desa Teluk Pantai, Kelurahan Teluk Pinang, Desa Kuala Gaung), Kecamataan Mandah (Desa Pulau Cawan).
Berikut videonya:
Eladira Promosikan Wisata dan Kuliner Serdang Bedagai di Malaysia
SERGAI, INHIKLIK.COM - Tokoh perempuan Serdang Bedagai (Sergai), Eladira, .
Menarik Untuk Dikunjungi! Inilah Sejarah Wisata Alam Bukit Pendam
INHILKLIK.COM - Setiap nama memiliki sebuah makna dan sejarahnya masing-masing. Ada nama yang ter.
Pantai Romantis Cocok Untuk Keluarga dan Berbagai Kegiatan
INHILKLIK.COM, SERGAI,| Pantai Romantis adalah Objek Wisata Bahari dengan konsep.
Desa Buluh Duri Bawa Pulang Prestasi di ADWI, Pemkab Sergai Gelar Syukuran
INHILKLIK.COM, SERGAI - Prestasi Desa Wisata Buluh Duri dalam ajang Anugerah Des.
Desa Wisata Buluh Duri Kabupaten Sergai Raih 2 Penghargaan di ADWI 2022 dari Kemenparekraf RI
INHILKLIK.COM, JAKARTA - Upaya Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Serg.
Lagi, Desa Buluh Duri Dikunjungi Kemenparekraf RI
INHILKLIK.COM, SERGAI - Menjadi pelaku bisnis pariwisata sama dengan berbisnis d.