China Tutup Wikipedia Dalam Semua Bahasa
INHILKLIK.COM, TEMBILAHAN – Pemerintahan China akhirnya memutuskan untuk menutup akses Wikipedia dalam semua bahasa di negaranya.
Dilansir dari InfiaTechno, penutupan total Wikipedia oleh pemerintahan China ini merupakan lanjutan dari tahun 2015 silam. Dimana pada tahun 2015 silam, pemerintahan China telah menutup akses Wikipedia versi Bahasa Mandarin.
Namun begitu, hingga kini belum diketahui alasan pasti kenapa pemerintahan China memilih menutup seluruh akses Wikipedia.
Lembaga The Open Observatory of Network Interference (OONI) mengungkapkan, pemblokiran Wikipedia dalam semua bahasa ini telah dilakukan sejak beberapa bulan lalu.
"Akhir April lalu, Wikimedia Foundation menemukan bahwa Wikipedia tidak bisa diakses di China. Setelah menganalisis laporan trafik internal kami, kami mengonfirmasi bahwa Wikipedia dalam semua bahasa saat ini telah diblokir," jelas Wikimedia.
Seperti yang diketahui, pemerintah China terkenal ketat dalam mengawasi gerak-gerik situs dan aplikasi asing, khususnya buatan negara barat.
Harga Emas Anjlok 3 Persen, Dipicu Berita Gencatan Senjata Israel-Hezbollah dan Bessent
INHILKLIK - Harga emas turun lebih dari 3% pada Senin (25/11), mengakhiri reli lima sesi yang mem.
Pertama Kali Terjadi dalam 130 Tahun, Gunung Fuji Kehilangan Lapisan Saljunya
INHILKLIK - Gunung Fuji yang ikonis di Jepang, dikenal karena lapisan saljunya yang selalu bertah.
Rupiah Dibuka Melemah ke Rp15.840, Terpukul Sentimen Pilpres AS dan Kenaikan Dolar
INHILKLIK - Mata uang rupiah dibuka melemah ke posisi Rp15.840 per dolar Amerika Serikat (AS) pad.
Ilmuwan Berhasil Mengungkap Waktu Kematian Matahari
INHILKLIK - Penelitian tentang tata surya menjadi semakin akurat. Universitas Warwick dan Badan A.
Bumi Akan Alami Kenaikan Suhu Global 3,1 Derajat Celsius yang Dapat Picu Bencana Iklim
INHILKLIK - Bumi berpotensi mengalami pemanasan global hingga 3,1 derajat celsius pada akhir abad.
Olimpiade Paris 2024: Indonesia Gagal Tambah Medali dari Panjat Tebing Putri
INHILKLIK, - Indonesia gagal menambah medali dari panjat tebing putri pada Olimpiade Paris 2024 s.