Tips Agar Status WhatsApp Tidak Bisa Dilihat Orang yang Tidak Diinginkan

INHILKLIK.COM - Tak hanya media sosial, aplikasi WhatsApp juga bisa menampilkan info dari Anda yang ditulis di dalam status aplikasi tersebut. Namun kadang ada status WhatsApp yang tidak ingin dilihat bos atau orang tertentu karena tidak pantas, kendati teman lainnya menanggap status itu lucu dan menghibur.
Lalu bagaimana agar status WhatsApp tidak bisa dilihat oleh orang tertentu, termasuk bos Anda?
Bukalah pengaturan aplikasi WhatsApp , kemudian buka Akun> Privasi> Status dan ubah dari “Kontak Saya” menjadi “Kontak Saya Kecuali” atau “Hanya Dibagikan Dengan”.
Opsi ini memungkinkan Anda menyeleksi siapa saja yang dapat melihat atau tidak mengetahui pembaruan status Anda. Cara ini memungkinkan Anda untuk memberikan hanya beberapa kontak tertentu kemampuan untuk melihat pembaruan status Anda.
Secara umum, opsi “Hanya Berbagi Dengan” adalah pilihan yang lebih aman karena secara otomatis akan mengecualikan kontak WhatsApp baru yang Anda tambahkan sejak terakhir kali Anda mengubah pengaturan ini. (*)
5 Tips Meningkatkan Pengalaman Pelanggan, Ubah Keluhan Jadi Inovasi
Pengalaman pelanggan adalah sesuatu yang dapat membentuk perspektif pelanggan terhadap bisnis. Se.
Inilah Tips dan Trik Menggunakan Canon EOS R50
Canon EOS R50 adalah kamera mirrorless entry-level yang menawarkan performa luar biasa dengan har.
Fujifilm X100VI Resmi Meluncur: Intip Fitur dan Spesifikasi Lengkapnya
Jika membahas mengenai kamera tent.
5 Laptop Gaming Termurah dan Berkualitas 2022. Cari Disini!
INHILKLIK.COM - Bermain game akan terasa mengasyikkan jika didukung dengan perangkat yang setara .
Okejek Berikan Cashback di Setiap Orderan
INHILKLIK.COM - Okejek sedang memberlakukan berbagai bentuk promo untuk cabang Tembilahan. Mulai .