PILIHAN
Mahasiswa Menilai Pemkab Inhil Tidak Peduli Nasib Unisi
Foto Ilustrasi |
Pernyataan itu dikatakan oleh Ketua Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Unisi, Anel Osman, Sabtu (20/9/2014).
''Saya kecewa dengan sikap Pemkab selama ini, dari kemarin bilangnya mau bantu Unisi. Mau bantu apa, beasiswa untuk anak Unisi saja dibilang terancam tidak dicairkan,'' jelas Anel penuh kekecewaan.
Padahal dikatakan Anel, selama ini tidak ada masalah saat perealisasian beasiwa yang diperuntukan untuk mahasiswa tidak mampu dan mahasiswa berprestasi. Namun pada tahun ini, dikatakan dia malah banyak timbul alasan untuk mencairkan dana untuk pendidikan itu.
''Itu jugakan uang Negara, untuk pendidikan lagi. Gitu aja banyak alasan mereka. Gak logis alasan mereka itu, alasan klasik saja.'' Tambahnya.
Jika hal ini didiamkan saja, Anel mengatakan lama kelamaan bisa tidak ada lagi beasiswa untuk mahasiswa yang kuliah di Unisi.
''Yang kuliah di Unisi itu putra-putri Inhil juga kok, calon penerus di sini. Kalo tidak diperhatikan gimana nasib kami. Apa Pemkab ingin masukan anak-anak luar semua melanjutkan pembangunan disini,'' sebut Anel lagi.
Anel berharap, hal ini dapat diselesaikan secepatnya oleh pihak Pemkab. Jangan sampai, beasiswa yang yang seharusnya dapat membantu mahasiswa malah hilang seperti ditelan Bumi. (*)
Sumber: Goriau.com
BERITA LAINNYA +INDEKS
Gunung Marapi Erupsi, Warga Dengar Dentuman Kuat
INHILKLIK - Gunung Marapi di Kabupaten Agam, Sumatera Barat kembali mengalami erupsi. Letusan ter.
Satu Hektare Lahan di Rumbai Timur Terbakar
INHILKLIK - Lahan di Jalan Pramuka Ujung, Kelurahan Lembah Sari, Kecamatan Rumbai Timur hangus te.
Mandi di Sungai, Bocah 11 Tahun di Inhil Tewas Diterkam Buaya
INHILKLIK - Bocah berusia 11 tahun di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Pahrendra, tewas diterka.
Drum Berisi Oli Meledak, Karyawan Bengkel Tewas dengan Kepala Putus
INHILKLIK - Seorang karyawan bengkel Sinar Terang Motor di Jalan Srikandi, Kelurahan Delima, Keca.
Warga Bengkalis Kecelakaan Tunggal di Bungaraya, Tiga Meninggal Dunia
INHILKLIK - Nasib nahas menimpa pengemudi Toyota Avanza BM 1259 ET.Kendaraan yang dikemudi.
Hujan Disertai Angin Kencang, Sejumlah Pohon Pelindung di Pekanbaru Tumbang
INHILKLIK - Sejumlah pohon pelindung tumbang, Sabtu (19/10/2024) sore. Pohon tumbang dikarenakan .
TULIS KOMENTAR +INDEKS