PILIHAN
Bappeda Inhil : Pembangunan Jalan Air Terjun Bukut 86 Telah Diusulkan
Air terjun 86 Kemuning/Net |
Hal tersebut disampaikan Kepala Bappeda melalui Sekretaris Bappeda Kabupaten Inhil Suhardiman kepada wartawan, Jum’at (28/3).
“Dalam musrembang tingkat kecamatan, jalan menuju ke Air Terjun Bukit 86 yang berada di Desa Keritang Hulu Kecamatan Kemuning telah diusulkan,” papar Suhardiman.
Bukan hanya masyarakat setempat saja yang mengusulkan pembangunan jalan tersebut, Satuan Kerja Perangkat Daerah yaitu Dinas Pemuda Olehraga, Budaya, dan pariwisata (Disporbudpar) Kabupaten Inhil juga telah mengusulkan pembangunan jalan ke lokasi wisata tersebut.
“SKPD terkait juga telah mengusulakn ketika rapat antar SKPD,” imbuh Mantan Kabag Humas Setda Kabupaten Inhil ini.
Akan tetapi, sambung Suhardiman, hal tersebut tentunya akan kita pertimbangkan lagi. Karena, masih banyak pembangunan-pembangunan insfrastruktur di desa ataupun di kecamatan yang harus diperhatikan.
“Insya Allah, kalau ada sisa anggaran pada tahun ini akan kita lakukan pembangunan jalan menuju ke Air Terjun Bukit 86 yang berada di Desa Keritang Hulu Kecamatan Kemuning itu akan kita laksanakan,” imbuhnya. (*)
Source: gagasanriau.com
BERITA LAINNYA +INDEKS
Penumpang Super Air Jet Jakarta-Pekanbaru 'Dikurung' dalam Kabin Pesawat Selama 2 Jam
INHILKLIK - Sejumlah penumpang pesawat Super Air Jet penerbangan Jakarta-Pekanbaru mengeluhkan pe.
Terpleset ke Sungai, Pria Paruh Baya di Kampar Hilang
INHILKLIK - Kakek berusia 62 tahun bernama Maksum, warga Dusun Muara Danau, Desa Sipunggung, Kabu.
Ketua Sementara DPRD Inhil Bacakan Ikrar di Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024
TEMBILAHAN - Ketua Sementara DPRD Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Iwan Taruna membacakan Ikrar.
Ketua DPRD Inhil: Kami Tunjukan Komitmen dan Integritas
TEMBILAHAN - Iwan Taruna resmi dilantik sebagai Ketua DPRD Kabupaten Indragiri Hilir, periode 202.
Kerja DPRD Inhil Selama Dijabat Pimpinan Sementara
TEMBILAHAN - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Inhil melaksanakan rapat paripurna p.
Remaja yang Tenggelam di Sungai Sail Ditemukan Meninggal
INHILKLIK - Tim SAR gabungan berhasil menemukan Fahri (14), korban tenggelam di Sungai Sail, Jala.
TULIS KOMENTAR +INDEKS