PILIHAN
TP PKK Inhil Gelar Rapat Evaluasi
Rapat evaluasi tim PKK Inhil (HR) |
Dikatakan Zulaikhah, rapat tersebut bertujuan guna melakukan evaluasi terhadap program-program yang telah dilaksanakan TP PKK Kabupaten Inhil pada tahun sebelumnya, serta mempersiapkan rancangan program tahun 2014.
“Program-program yang kita susun nantinya, akan kita sesuaikan dengan visi dan misi Pemkab Inhil. Hal ini untuk mendukung dan ikut menyukseskan program Pemkab Inhil, yang memang sangat dibutuhkan masyarakat,” tutur Zulaikhah.
Dijelaskan Ketua Dewan Penasehat GOW Inhil ini, dengan rapat tersebut, seluruh anggota TP PKK Kabupaten Inhil bisa mempersiapkan apa saja yang dibutuhkan. Sehingga, dalam pelaksanaan program-program ke depan dapat lebih maksimal dan sesuai harapan bersama.
Selanjutnya, ia berharap, para pengurus dan anggota TP PKK Kabupaten Inhil lebih meningkatkan kinerja, dalam upaya menjalankan dan menyukseskan berbagai program yang sudah diberikan Pemkab Inhil.
“Kita harus bekerja keras untuk membuktikan, kita mampu melaksanakan amanah yang sudah diberikan ini, sesuai dengan program-program yang ada di PKK Inhil,” imbuhnya. (*)
Source: haluanriaupress.com
BERITA LAINNYA +INDEKS
Penumpang Super Air Jet Jakarta-Pekanbaru 'Dikurung' dalam Kabin Pesawat Selama 2 Jam
INHILKLIK - Sejumlah penumpang pesawat Super Air Jet penerbangan Jakarta-Pekanbaru mengeluhkan pe.
Terpleset ke Sungai, Pria Paruh Baya di Kampar Hilang
INHILKLIK - Kakek berusia 62 tahun bernama Maksum, warga Dusun Muara Danau, Desa Sipunggung, Kabu.
Ketua Sementara DPRD Inhil Bacakan Ikrar di Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024
TEMBILAHAN - Ketua Sementara DPRD Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Iwan Taruna membacakan Ikrar.
Ketua DPRD Inhil: Kami Tunjukan Komitmen dan Integritas
TEMBILAHAN - Iwan Taruna resmi dilantik sebagai Ketua DPRD Kabupaten Indragiri Hilir, periode 202.
Kerja DPRD Inhil Selama Dijabat Pimpinan Sementara
TEMBILAHAN - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Inhil melaksanakan rapat paripurna p.
Remaja yang Tenggelam di Sungai Sail Ditemukan Meninggal
INHILKLIK - Tim SAR gabungan berhasil menemukan Fahri (14), korban tenggelam di Sungai Sail, Jala.
TULIS KOMENTAR +INDEKS